Sabtu, 28 Maret 2009

Coding/program balik kata dalam pascal


Membuat Program Membalikkan Kata yang dinput, dalam bahasa pemrograman Pascal. misal yang diinputkan kata (komputer) maka hasil keluaranya adalah (retupmok). di buat dengan coding program yang sangat simple hanya menggunakan 2 procedure.


Coding program :

Uses crt;
var
kata:string;
i :integer;
procedure input;
begin
write ('input kata : ');
readln (kata);
end;
procedure proses;
begin
for i := length (kata) downto 1 do
begin
write (kata[i]);
end;
end;
begin
clrscr;
input;
proses;
readln;
end.

Output :
input kata : hidan
nadih



Keterangan : hidan adalah kata yang diinput dan hasilnya menjadi nadih

Artikel terkait :



1 comments:

Rico Subarishiki on 26 April 2011 pukul 21.19 mengatakan...

thanks ni bener bantu UTs saya ^^

RECENT COMMENT

JOIN WITH ME

 

. : Home | Contact | About | Copyright © 2009 Boyzit Powered by Blogger.com : .